Jumat, 05 Oktober 2012

Penerapan Telematika

Telematika adalah singkatan dari telekomunikasi dan informatika. Istilah telematika juga sering dipakai untuk beberapa macam bidang. Salah satu contohnya adalah itegerasi antara sistem telekomunikasi dan infomatika atau ICT(Information and Communications Technology). Secara lebih spesifik ICT merupakan ilmu yang berkaitan dengan pengiriman, penerimaan dan penyimpanan informasi dengan menggunakan peralatan telekomunikasi.


Dan salah satu contoh penerapan telematika dari ITC yang banyak digunakan adalah E-Banking. E-Banking dapat memberi ke efisienan waktu dan tempat bagi kita untuk melakukan transaksi Perbankan. Dengan ada nya E-Banking kita tidak perlu lagi datang ke bank untuk melakukan transaksi pembayaran tagihan telepon, tagihan kartu kredit, transfer tunai, dan lain-lain. Untuk memlakukan transaksi E-Banking kita dapat melakukan dengan melakukan sms-Banking, melalui Laptop atau Komputer yang terhubung dengan jaringan internet.  



refrensi :
http://id.wikipedia.org/wiki/Telematika

Tidak ada komentar:

Posting Komentar